Kamis, 23 Februari 2017

Griezmann sempat marah kepada Simeone terkait keluarnya Gameiro

Ada sebuah kejadian kecil saat pertandingan Bayer Leverkusen melawan Atletico Madrid. Antoine Griezmann telah memperlihatkan reaksi yang tidak setuju dengan pergantian Kevin Gameiro.

Atletico saat itu berhasil mengalahkan Leverkusen dengan skor akhir 4-2, pada putara pertana dalam babak 16 besar Liga Champions di BayArena di Rabu dinihari. Situasi tersebut pun sangat menguntungkan Atletico, karena mereka hanya butuh minimal seri untuk maju ke perempatfinal.

Gameiro yang telah dipasang saat menit awal pun tampil dengan oke, dengan mencetak satu assist untuk gol Griezmann pada menit ke-25. Lalu dia pun berhasil memperbesar keunggulan Atletico menjadi 3-1 pada menit ke-58.

Selama berada di atas lapangan, Gameiro telah melepaskan tiga tendangan yang salah satunya mengarah ke gawang mereka dan sempat membentur tiang gawang.

Namun, pelatih Diego Simeone menariknya keluar, dan digantikan dengan Thomas pada menit ke-71, setelah Stefan Savic mencetak gol bunuh diri yang membuat skor pun semakin menipis dengan 2-3.

Oleh karena itu, Griezmann pun tidak setuju. Karena Atletico saat itu butuh mencetak gol lebih banyak lagi. Reaksi dari Griezmann pun telah terekam oleh kamera. Dengan jelas, Griezmann menyebut "Jangan ganti dia! Jangan, jangan, jangan ganti dia. Dia yang terbaik, dia yang terbaik,"

Kurang dari 10 menit kemudian, Simeone pun telah menarik keluar Griezmann untuk digantikan dengan Angel Correa, serta Yannick Carrasco dengan Fernando Torres. Keputusan Simeone pun akhirnya terbukti jitu, karena Torres telah mencetak gol keempat pada menit ke-86.

Griezmann pun mengaku bahwa pelatih mereka tahu situasinya akan lebih baik. Dia pun mengatakan bahwa Gameiro saat itu sangat membantu mereka dengan bola diagonalnya, namun pelatih sudah benar karena mereka telah mencetak gol keempatnya.

Untuk Bermain Sbobet Bola dan Casino Dapat Mengikuti Panduan DAFTAR JUDI BOLA

Tidak ada komentar:

Posting Komentar